"Untuk antisipasi maraknya begal yang ada di Kabupaten Mojokerto, serta antisipasi Curat, Curas dan curanmor serta untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan lalu lintas," ujar Kasatlantas Kabupaten Mojokerto, AKP Asep Kurnia, Rabu (11/3/2015).
Asep menambahkan bahwa kegiatan razia akan lebih diintensifkan dan akan digelar di beberapa titik agar lebih optimal.
Bagaimana tanggapan anda mengenai artikel ini?
"Selain digelar di halaman Mako nanti juga di beberapa titik akan digelar giat serupa, terutama di Polsek - Polsek yang ada dalam wilayah Hukum polres Mojokerto," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
(RRN)
